Selasa, 11 September 2012

Cara Mudah Menampilkan Postingan Blog ke Twitter Secara Otomatis

Advertisement
Apakah Anda punya akun Twitter untuk blog Anda?. Jika sudah punya tentu Anda ingin menampilkan postingan blog Anda ke Twitter secara otomatis. Lalu bagaimana caranya?. Jangan khawatir, kali ini kami akan bagikan tips bagaimana menampilkan postingan blog ke Twitter secara otomatis.

Untuk bisa menampilkan postingan blog ke twitter secara otomatis sebelumnya Anda harus punya akun Twitter untuk blog Anda terlebih dahulu, misalnya Twitter blog ini yaitu https://twitter.com/menarik_info. Untuk lebih lengkapnya berikut ini penjelasan tentang cara menampilkan postingan blog ke Twitter secara otomatis:

1.Setelah punya akun Twitter langsung Anda daftar di http://www.twitterfeed.com

2.Disitu nanti ada layanan untuk Facebook, Twitter dan Linkedin. Anda tinggal klik dan pilih layanan tersebut, tulis sumber blog feed misalnya http://kumenarik.blogspot.com/feeds/posts/default.

3.Jika ingin dihubungkan ke Facebook, maka tinggal klik tulisan Facebook, kemudian Anda login ke Facebook untuk konfirmasi.

4.Demikian seterusnya sampai selesai.

Itulah cara menampilkan postingan blog ke Twitter secara otomatis. Semoga bermanfaat. 

Rating: 5.0 == Reviewer: Mas Rahmat

Masukkan email Anda dan Dapatkan Artikel Terbaru Gratis dari blog Kumenarik.blogspot.com yang dikirim langsung ke email Anda secara otomatis:

Delivered by FeedBurner



Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

Artikel Terkait:

1 komentar: on "Cara Mudah Menampilkan Postingan Blog ke Twitter Secara Otomatis"

Unknown mengatakan...

thnks ya atas artikelnya,,,

Posting Komentar